Tips Lainnya Archive
4 Layanan untuk Menguji Kecepatan Koneksi Internet
Written on October 16, 2020 in Gadget & Tech, Tips Lainnya

Pernah mengalami, saat browsing tiba2 koneksi terputus, atau berlangganan internet dari salah satu provider internet dengan kecepatan tinggi namun, akses masih tetap lemot? Aspek yang paling penting dari kegiatan browsing melalui koneksi internet adalah kecepatan akses bisa berupa upload, maupun download. Ini berpengaruh langsung ketika kita mengakses layanan berbasis online di internet, entah
Cara Menghapus Bloatware Windows 10 dengan windows10debloater
Written on October 12, 2020 in Tips Lainnya, Apps & OS

menghapus bloatware windows 10 Halo Sobat DB, sudah update windows 10? gimana pengalaman beralih dari windows sebelumnya (win xp,7,vista,8)? pastinya adapatasi sangat di perlukan selama menggunakan windows 10, karena hampir 80 % dari setiap menu dan fiturnya tergolong baru walaupun, akses ke tujan akhirnya hampir sama. cuman langkah dan penempatan menunya saja
11 Cara mengatasi Laptop Lemot Windows 10
Written on September 15, 2020 in Tips Lainnya

Halo Sobat DB, pada artikel sebelumnya kita membahas mengenai cara aktivasi Windows 10 dengan lancar dan aman, namun setelah aktivasi tidak semua berjalan dengan sempurna. ada saja yang masih menjadi kendala. misalnya saja laptop menjadi lemot atau sangat lemot ketika menjalankan aplikasi. Namun jangan kwatir karena kali ini kita akan ulas secara
11 Tips Memperpanjang Usia dan Merawat Baterai Laptop
Written on August 21, 2020 in Tips Lainnya, Gadget & Tech

Merawat Baterai Laptop – Teknologi yang di benamkan pada baterai laptop dari hari ke hari semakin canggih, pengalaman produsen tentang problem yang sering di temukan dalam baterai laptop, pelan tapi pasti ditemukan solusinya. Namun Merawat baterai laptop tetap saja bukanlah hal yang mudah bagi kebanyakan pengguna yang notabene murni sebagai user saja,
Ini dia Sistem Operasi Terbaik untuk Programmer
Written on August 15, 2020 in Tips Lainnya

Halo Sobat DB, Kali ini kita bahas lagi satu artikel yang berkaitan dengan kategori blog ini System Operasi. Kali ini kita akan bahas sistem operasi terbaik untuk programmer. kenali lebih jauh bagaimana seorang programmer membutuhkan System operasi yang secara khusus mampu menghasilkan sebuah program yang powerfull dan bermanfaat. Seorang programmer, menjadikan OS
Review WebsiteBos – Benarkah Potensi Baru jadi Blogger Profesional?
Written on July 24, 2020 in Build Web, Tips Lainnya

Halo Sobat DB, Review Websitebos – Dalam Artikel Kali ini kita akan mengupas tuntas, mengenai sebuah E-course yang bernama WebsiteBos. mungkin bagi anda yang sering browsing pada web atau situs download, pasti sering melihat dan membaca informasi penawaran baik berupa iklan maupun berupa artikel tentang menjadi seorang internet marketer atau menjadi seorang
Pekerja IT : Jenis, kesulitan dan besaran Gajinya
Written on July 13, 2020 in Bisnis, Tips Lainnya

Halo sobat DB, update lagi artikel kita kali ini. setelah melewati masa-masa PSBB pandemi Covid 19 semoga sobat DB sekalian berada dalam keadaan yang sehat walafi’at. beberapa hal telah kita bahas selama masa-masa pandemi kemaren. walaupun sebenarnya masa itu belum berakhir hingga artikel ini di luncurkan seperti Inovasi teknologi yang berkembang saat
Panduan Migrasi Hosting dan Domain
Written on May 26, 2020 in Tips Lainnya
Sudah lama tidak membuat artikel seputar Hosting dan Domain. kali ini kita akan mengulas cara melakukan migrasi hosting dan domain. mungkin ini bagi kebnyakan sebagai User, atau pengguna akhir jarang melihat hal seperti ini. atau bahkan tidak mau mempelajarinya. Hal demikian bisa terjadi karena, karena proses migrasi baik hosting dan domain dianggap
[SOLVED] Google Analytic Tidak Menampilkan data Website
Written on May 16, 2020 in Tips Lainnya, Build Web

Google Analytic ini SANGAT PENTING! untukmengetahui detail data traffic Website Anda Google Analytic Tidak Menampilkan data website – Mungkin anda pernah mengalami ketika membuka dashboard Google analytic (GA) anda tidak menampilkan data apapun. alias 0 Nah, beberapa waktu lalu saya pun mengalami hal yang sama, dimana dashboard Google Analytic Tidak Menampilkan data
8 Rekomendasi Aplikasi Android Terbaik untuk Praktisi IT
Written on April 29, 2020 in Gadget & Tech, Tips Lainnya

Aplikasi Android Terbaik untuk Praktisi IT Punya pekerjaan sebagai seorang IT (Information Technology), atau teknik Informatika. Maka, akses dan pekerjaan anda tidak akan pernah jauh-jauh dengan yang namanya perangkat2 IT, diantaranya, Komputer, Smartphone, Router, Berbagai Perangkat hardware lainnya. Mengakses sekian perangkat dalam satu kurun waktu, bagi seorang IT pastinya sangat melelahkan, apalagi